Minggu, 23 Agustus 2009
CB APOLLO 120 Ch (Modifikasi)
Wah namanya keren "Apolo" mengingatkan kita pada Film Apollo 11, ceritanya perangakat ini sudah dimodifikasi menjadi 120 Ch, Hi, Mid,Lo dan Mode LSB,USB,AM,FM, serta Delta Tune +/- 5 Khz, sehingga bagi rekans2 yang memiliki CB tersebut di rumah dpat memidifikasi sendiri, dengan melengkapi komponen2 yang belum tersedia oleh Pabriknya sudah disediakan jalur2 pada PCB nya, nah tunggu apalagi,,,,,,,,,ops !!! ada yang lupa, kira2 perangakat ini diterbitkan untuk mengenang peristiwa Apollo 11 th berapa ya,,,,1976.
Hygain V
Hygain V (Victor) 120 Ch LSB,USB,AM,FM dilengkapi dengan Clarifier dimana untuk serie sejenisnya dilengkapi dengan Delta Tune +/-, main board PTBM121COX sejenis dengan Cobra 150 GTL, dan Laffayete 120 CH, Hygain V dilengkapi dengan Selective Call pada bagian belakang, gunanya socket tersebut dapat dihubungkan ke Modul Alarm atau sejenisnya, ketika perangkat CB menerima signal yang kuat/receive pada channel yang telah ditentukan maka Sell Call akan bekerja (+ 5V) menggerakkan Modul Alarm tsb, menyatakan bahwa ada panggilan atau sesuatu.Kira2 demikian kerja dari Selective Call saya pun belum pernah mencobanya. Mudah2an dalam waktu dekat dapat mengimplementasikannya.
General Electric Model 5825B (18 Ch vs 120 Ch)
General Electric/GE model : A3 5825B LSB,USB,AM "TWIN" 1) 36 SSB 18 AM Channel 27.105 Mhz s/d 27.225 Mhz Asli dari pabrik hanya support 18 Ch AM dan 18 x 2 LSB dan USB dilengkapi dengan Clarifier+fine Rapid, Mic Gain + RF Gain, NB+ANL, Tone (Hi+Lo), CB +CB/PA+PA, Power 15watt SSB dan 6watt AM di produksi sekitar th 1981. 2) Dengan tipe yang sama GE model : A3 5825B (seharusnya A atau C) LSB,USB,AM,FM 120 Ch SSB dan 120 Ch AM, bentuk chasing lebih panjang dari yang pertama. Anda jangan terkecoh saat membeli CB GE model 5825B sehubungan hanya dapat berkomunikasi di ch 22 (27.225Mhz)tidak dapat ke ch 40 (hrs dimodifikasi).
Langganan:
Postingan (Atom)